Hotline 0811921788
Informasi lebih lanjut?
Home » Artikel » Paket Tour ke Korea Selatan 2024 Murah

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Korea Selatan, yang merupakan negara dengan 4 musim, memang selalu menjadi tujuan para travellers. Paket Tour Korea Selatan 2024 kali ini kami akan membawa Anda untuk menikmati moment yang sangat cocok saat Korea Selatan sedang musim gugur.

Jika saat winter, Korea Selatan terlihat indah dengan putihnya salju yang menyelimuti. Bayangkan, betapa indahnya saat musim gugur, saat aneka bunga berwarna-warni bermekaran menghiasi seluruh wilayah Korea Selatan. Salah satunya adalah bunga Sakura, dimana jika Anda beruntung, Anda bisa melihat betapa indah saat gugurnya bunga-bunga indah tersebut.

Banyak tempat menarik di Korea Selatan yang bisa dikunjungi, seperti :

1. Bukchon Hanok Village.

Bukchon Hanok Village adalah sebuah daerah bergaya Korea Selatan tradisional. Berkunjung ke desa ini Anda akan menemukan banyak gang sempit yang berliku-liku dan bangunan tradisional yang dulunya merupakan rumah tinggal. Jangan lupa, sempatkan waktu untuk memakai Hanbok atau pakaian tradisional Korea Selatan.

Diperjalanan kita juga akan melewati The Blue House yang merupakan tempat kediaman Presiden Korea Selatan Selatan.

2. Gyeongbok Palace.

Dilanjutkan mengunjungi Gyeongbok Palace, tempat dimana Anda akan merasakan atmosfir sejarah Korea Selatan pada masa era Joseon. Sangat menyenangkan berada di sini ditengah hiruk pikuk dan padatnya kota Seoul.

ONDERLUST JOURNEY 9D JAPAN SIMPLE SCHOOL HOLIDAY TOUR

3. Pulau Jeju.

Selain itu, bagi Anda para pecinta Korea Selatan pasti sudah tidak asing lagi dengan Pulau Jeju. Keindahan pulau ini dengan nuansa alam ini menjadikan tempat yang wajib Anda kunjungi.

Di pulau Jeju ini juga banyak tempat wisata yang dapat kita kunjungi. Salah satunya adalah Seongsan Sunrise Peak, salah satu warisan dunia berbentuk kawah yang terbentuk alami dari letusan hydrovolcanic yang terjadi sekitar 5000 tahun lalu.

Untuk sampai pada puncaknya Anda perlu mendaki anak tangga dengan waktu yang tidak terlalu lama. Perjalanan mendaki Anda akan sepadan dengan keindahan alam yang akan terlihat sesampainya di puncak.

4. Canola Farm.

Puas menikmati keindahan Pulau Jeju dari ketinggian, saatnya travelers bisa merencanakan ke Canola Farm untuk merasakan keindahan Spring di Korea Selatan yang sesungguhnya. Di sini tumbuh hamparan bunga Canola bermekaran berwarna kuning. Berfoto di sini serasa sedang berbulan madu lho!

5. Seoungeup Folk Village, Mysterious Road dan Teddy Bear Museum.

Setelah itu, kita akan mengunjungi  bisa juga ke Seoungeup Folk Village, Mysterious Road dan Teddy Bear Museum.
Tidak cukup sampai di situ, Anda juga bisa bermain di Everland, taman hiburan terbesar yang ada di Korea Selatan Selatan.

Di sini terdapat banyak wahana bermain seru yang dapat Anda nikmati. Tak hanya itu saja, Anda juga dapat melihat Tulip Festival yang hanya ada saat museum semi saja.

Kemudian salah satu wisata yang harus Anda kunjungi adalah Mount Sorak National Park, lebih seru lagi jika traveler menaiki cable car. Dari ketinggian ini kita bisa merasakan sejuk dan indahnya Soraksan.

Setelah menaiki cable car, Anda akan sampai di Gwongeumseong Fortress, salah satu puncak Mount Sorak. Di sini, lagi-lagi Anda akan terpukau melihat keindahan hamparan hutan dan tebing batu. Dari kejauhan juga akan terlihat Laut Jepang dan kota Sockho.

Masih belum puas menjelajahi Mount sorak, travelers bisa melihat Grand Bronze Buddha dan Shinheungsa Temple.

Itu tadi beberapa pilihan tempat wisata yang bisa Anda nikmati di Korea Selatan. Nah, bagi Anda yang saat ini sedang berencana untuk liburan ke Korea Selatan, buat rencana liburan Anda lebih maksimal dan praktis bersama Gapura Tour & Travel. Mulai dari beli tiket pesawat, booking hotel, beli perlengkapan traveling hingga paket roaming, semua bisa Anda lakukan dengan mudah.

Rencanakan agenda berwisata Anda bersama Gapura Tour & Travel sekarang juga!

Saat ini, Gapura Office Tour & Travel melayani Paket Perjalanan Tour, baik Domestik maupun Internasional hingga wisata religi paket Umroh dan Haji.

Gapura Tour & Travel merupakan agen atau Biro Wisata Perjalanan yang sudah sejak lama didirikan dan dengan harga yang terjangkau. Biro Wisata Perjalanan kami terdiri dari profesional yang memiliki pengalaman di bidang Pariwisata maupun penerbangan, khusus bagi Anda yang ingin berlibur dengan destinasi favorit tujuan Anda.

Selain itu, kami juga melayani para jama’ah dan wisatawan menuju beberapa destinasi religious yang menarik di luar negeri berupa paket Haji dan Umroh.

8D6N BEIJING SHANGHAI MOSLEM TOUR

Dengan akomodasi Bus Pariwisata dan Hotel yang sudah berkerjasama dengan kami, dan tentunya dengan kualitas kendaraan yang bersih, aman, terawat dan nyaman. Sehingga kami pastikan Anda akan merasa nyaman bersama kami, dan akan menjadi pengalaman yang menarik yang tidak terlupakan bagi Anda bersama kami.

Totalitas, Loyalitas, dan Integritas adalah modal kami dalam menjalankan usaha ini. Ditunjang dengan pengalaman yang kami miliki dalam jasa Biro Wisata Perjalanan, kami yakin perusahaan kami dapat menjadi mitra perjalanan Anda dengan pelayanan yang baik dan memuaskan.

Untuk informasi lebih lanjut, Anda bisa langsung menghubungi tim Marketing kami DI SINI. Dapatkan informasi tentang promo-promo menarik dari kami, serta Konsultasi GRATIS tentang jasa Biro Wisata Perjalanan yang kami tawarkan. Kami siap membantu Anda!

Rencanakan dengan matang agar sesuai dengan pola dan kebutuhan Anda. Temukan berbagai penawaran menarik tiket pesawat untuk traveling yang lebih praktis bersama Gapura Tour & Travel!

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Komentar Anda*Nama Anda* Email Anda* Website Anda

Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Tips Liburan Bersama Keluarga Saat Hari Raya Lebaran

5 April 2024 54x Artikel

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Libur Hari Raya Lebaran adalah waktu dimana tempat-tempat wisata akan sangat ramai dikunjungi. Sebab, waktu tersebut semua orang (mulai dari anak sekolah sampai pekerja kantoran) memilih untuk berlibur bersama. Namun sayangnya, saat libur Lebaran kita sering menemui banyak kendala, termasuk harga tiket dan kam... selengkapnya

Destinasi Wisata Raja Ampat Dengan Pesona Alam Yang Memukau

4 July 2024 57x Artikel

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Berbicara mengenai keindahan dan juga kekayaan alam Raja Ampat, tentunya tidak perlu diragukan lagi. Sebab, hampir semua tempat yang berada di Raja Ampat menawarkan destinasi wisata yang sangat keren dan memukau. Pesona Raja Ampat memang sudah dikenal luas oleh wisatawan mancanegara dan menjadi salah satu pulau te... selengkapnya

Imlek 2024

Jelang Libur Imlek 2024, Ini Destinasi Wisata di Asia Yang Bebas Visa

22 January 2024 96x Artikel

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Libur Hari Raya Imlek 2024 tinggal menghitung hari. Sudah berencana pergi liburan ke manakah Anda? Jika masih bingung, tenang saja. Masih cukup waktu kok untuk mulai merancang liburan Imlek tahun ini. Nah, untuk merayakan liburan Imlek 2024 kali ini, ada baiknya untuk melakukan wisata ke luar negeri. Apalagi p... selengkapnya

Our Office

GAPURA TOUR
Green Garden Blok A14/36 Kedoya Utara – Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11520

Contact Us

HP : 0811-921-788
WhatsApp : 0811-921-788
E-mail : frangkylee@gmail.com

Tentang Kami

Kami lebih dari sekedar Tour and Travel, Kami membuat sebuah keluarga semakin bahagia dengan paket wisata yang kami tawarkan

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.

×

Hello!

Selamat datang di Gapura Tour Travel silahkan kirim pesan WhatsApp ke kontak yang tersedia di bawah ini atau email ke frangkylee@gmail.com untuk informasi lanjut mengenai layanan kami, Terimakasih!

× Live Chat