Hotline 0811921788
Informasi lebih lanjut?
Home » Artikel » Waktu Terbaik Untuk Berlibur ke Thailand

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Apakah Anda berencana untuk pergi berlibur ke Thailand? Namun apapun tujuan liburan Anda, pastikan terlebih dahulu waktu yang tepat untuk melakukannya. Sebab, di bulan-bulan tertentu ada pelaksanaan festival dan suasana pergantian musim.

Nah, sebelum berangkat berlibur ke Thailand, simak tips liburan ke Thailand di waktu yang tepat di bawah ini.

Waktu Terbaik Untuk Berlibur ke Thailand

Bila Anda tidak suka melakukan liburan di musim hujan, Anda bisa berkunjung ke Thailand pada saat musim kemarau. Musim kemarau di Thailand dimulai kira-kira saat bulan November sampai dengan bulan April.

Suhu cuaca di Thailand pada bulan Januari dan Februari pun lumayan hangat. Sedangkan cuaca di bulan April akan semakin terik panasnya sebelum mulai angin Monsoon.

Sementara itu, musim hujan akan mulai terjadi pada bulan Mei sampai dengan awal Juni dan berlangsung sampai dengan bulan November. Dan di musim-musim tertentu tersebut, Anda bisa mencoba berwisata di destinasi tertentu yang memberikan keindahan di musim hujan atau panas.

Anda juga bisa mengunjungi Bangkok di bulan September, karena bulan September adalah bulan terbasah. Disebut demikian karena daerah rendah sekitar Bangkok dan dekat dengan sungai Chao Phraya sering terjadi banjir saat musim hujan. Apalagi sekitar Bangkok bila nggak musim hujan, sepanjang tahun terasa sangat panas dan menyengat.

Selain mengunjungi Bangkok, Anda juga bisa mengunjungi Chiang Mai. Dimana daerah sekitar mempunyai cuaca yang lebih sejuk dan lembab. Anda juga bisa mengunjungi di sekitar kepulauan Thailand di musim kemarau.

Apabila berkunjung saat musim hujan akan lebih sering terjadi badai petir dan hujan di area tersebut. Atau Anda juga bisa berkunjung saat liburan Natal dan Tahun Baru.

8D6N FANTASTIC CHONGQING WULONG PENGSHUI

Yuk, liburan seru ke Thailand! Dan jangan lupa untuk menggunakan Paket Tour Thailand agar lebih mudah, murah, dan nyaman. Anda bisa memesan tiket ke Thailand ini di Gapura Tour & Travel.

Gapura Tour & Travel dengan badan hukum adalah perusahaan yang bergerak di bidang Biro Perjalanan Wisata yang berdiri sejak lama. Dengan semangat, kami selalu meningkatkan mutu pelayanan terhadap customer kami.

Maka Gapura Tour & Travel akan selalu berpartisipasi dalam memecahkan masalah dengan solusi yang terbaik dan cepat untuk liburan Anda dengan sumber daya manusia yang profesional.

Gapura Tour & Travel menawarkan open trip baik Domestik maupun Internasional. Jadi, bagi Anda yang ingin berlibur, kami menawarkan harga yang terjangkau.

Jadi, bagi Anda yang saat ini sedang berencana untuk liburan ke Thailand, buat rencana liburan Anda lebih maksimal dan praktis bersama Gapura Tour & Travel. Mulai dari beli tiket pesawat, booking hotel, beli perlengkapan traveling hingga paket roaming, semua bisa Anda lakukan dengan mudah.

Rencanakan agenda berwisata Anda bersama Gapura Tour & Travel sekarang juga!

Saat ini, Gapura Tour & Travel melayani Paket Perjalanan Tour, baik Domestik maupun Internasional hingga wisata religi paket Umroh dan Haji.

Gapura Tour & Travel sendiri merupakan agen atau Biro Wisata Perjalanan yang sudah sejak lama didirikan dan dengan harga yang terjangkau. Biro Wisata Perjalanan kami terdiri dari profesional yang memiliki pengalaman di bidang Pariwisata maupun penerbangan, khusus bagi Anda yang ingin berlibur dengan destinasi favorit tujuan Anda.

Selain itu, kami juga melayani para jama’ah dan wisatawan menuju beberapa destinasi religious yang menarik di luar negeri berupa paket Haji dan Umroh.

ONEDERLUST JOURNEY 8D6N SICHUAN MAGIC EXPLORATION (1)

Dengan akomodasi Bus Pariwisata dan Hotel yang sudah berkerjasama dengan kami, dan tentunya dengan kualitas kendaraan yang bersih, aman, terawat dan nyaman. Sehingga kami pastikan Anda akan merasa nyaman bersama kami, dan akan menjadi pengalaman yang menarik yang tidak terlupakan bagi Anda bersama kami.

Totalitas, Loyalitas, dan Integritas adalah modal kami dalam menjalankan usaha ini. Ditunjang dengan pengalaman yang kami miliki dalam jasa Biro Wisata Perjalanan, kami yakin perusahaan kami dapat menjadi mitra perjalanan Anda dengan pelayanan yang baik dan memuaskan.

Untuk informasi lebih lanjut, Anda bisa langsung menghubungi tim Marketing kami DI SINI. Dapatkan informasi tentang legalitas dan promo-promo menarik dari kami, serta Konsultasi GRATIS tentang jasa Biro Wisata Perjalanan yang kami tawarkan. Kami siap membantu Anda!

Rencanakan dengan matang agar sesuai dengan pola dan kebutuhan Anda. Temukan berbagai penawaran menarik tiket pesawat untuk traveling yang lebih praktis bersama Gapura Tour & Travel!

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Komentar Anda*Nama Anda* Email Anda* Website Anda

Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

Paket Wisata Libur Lebaran Tour ke Korea 2025

10 February 2025 93x Artikel

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Setiap negara tentunya memiliki nuansa yang berbeda dalam merayakan bulan Ramadhan hingga Hari Raya Idul Fitri, termasuk juga di Korea Selatan. Apa lagi soal keindahan alam, Korea Selatan tidak perlu diragukan lagi. Hal ini bisa kita lihat dari berbagai drama Korea yang menampilkan keindahan alam negara terseb... selengkapnya

Layanan First Class

Ini Dia Perbedaan Layanan First Class dan Business Class

27 September 2023 437x Artikel

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Saat hendak membeli tiket pesawat di sebuah maskapai penerbangan, pastinya akan ditawarkan 3 jenis tiket yang bisa dipilih yakni economy class, business class, dan first class. Hal yang membedakan dari ketiga kelas penerbangan ini adalah harga, pelayanan, hingga jenis kursi penumpang. Mungkin bagi sebagian ora... selengkapnya

berkunjung ke Jepang

Yang Harus Diketahui Wisatawan Sebelum Berkunjung ke Jepang

8 December 2023 127x Artikel

GAPURA TOUR&TRAVEL – Hai sobat Gapura! Pernahkah Anda merasakan culture shock saat traveling mengunjungi suatu daerah? Pasti rasanya sulit harus mencoba beradaptasi dengan banyak hal secara mendadak. Hal ini juga berlaku jika Anda ingin berlibur atau sekadar berkunjung ke sebuah negara. Jepang contohnya, negara ini terkenal akan nilai-nilai budayan... selengkapnya

Our Office

GAPURA TOUR
Green Garden Blok A14/36 Kedoya Utara – Kebon Jeruk, Jakarta Barat 11520

Contact Us

HP : 0811-921-788
WhatsApp : 0811-921-788
E-mail : frangkylee@gmail.com

Tentang Kami

Kami lebih dari sekedar Tour and Travel, Kami membuat sebuah keluarga semakin bahagia dengan paket wisata yang kami tawarkan

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.

×

Hello!

Selamat datang di Gapura Tour Travel silahkan kirim pesan WhatsApp ke kontak yang tersedia di bawah ini atau email ke frangkylee@gmail.com untuk informasi lanjut mengenai layanan kami, Terimakasih!

× Live Chat